Anies Baswedan, Prabowo Subianto, dan Ganjar Pranowo akan saling beradu gagasan dan pendapat di debat yang ketiga. Lantas bagaimana persiapan ketiganya
Saat kampanye, Anies mengalami insiden kecil berakibat dia tertampar atau kacamatanya pecah. Timnas AMIN akan meningkatkan pengawalan terhadap capresnya itu.
PDIP berbicara dukungan Pejuang PPP ke pasangan Prabowo-Gibran. Dia menyebut pendukung Ganjar-Mahfud bukan bicara soal solid atau tak solid namun soal etika.
Deputi Hukum TPN Ganjar-Mahfud, Todung Mulya, mengungkap arahan Ketum PDIP Megawati saat rapat rutin TPN. Megawati meminta agar tak percayai hasil survei