detikFinance
Pagi-pagi, Para Menteri Minum Jamu di Kantor Menperin
Pagi ini, sejumlah menteri berkumpul di kantor Kementerian Perindustrian, Jalan Gatot Subroto, Jakarta Pusat. Agenda para menteri kali ini cukup unik, yaitu minum jamu.
Jumat, 16 Jan 2015 09:47 WIB







































