Polisi masih menyelidiki penembakan KRL di Stasiun Kebayoran Lama, Jaksel. Polisi menyisir sepanjang bantaran rel Stasiun Kebayoran Lama untuk mencari pelaku.
Menko Marves Luhut Binsar Panjaitan meninjau proyek Kereta Cepat Jakarta Bandung (KCJB) di area Tunnel 6, kawasan Cikalong Wetan, Kabupaten Purwakarta.
Jika ingin menikmati aroma masa lalu di tengah modernnya Jakarta, traveler wajib mampir ke Cikini. Serasa bernostalgia saat jalan-jalan di Cikini. Ini kisahnya!
Pasar Tanah Abang, Jakarta Pusat, mulai diserbu warga jelang Bulan Ramadan. Diketahui Pasar Tanah Abang merupakan pusat grosir baju terbesar di Asia Tenggara.
Pasar Tanah Abang, Jakpus, mulai diserbu warga menjelang Ramadan. Para pedagang berharap Ramadan tahun ini memberikan keuntungan yang melimpah bagi mereka.