MPR RI meminta Presiden Jokowi memberhentikan Sri Mulyani dari jabatan Menkeu. Ketua DPP PKS, Mardani Ali menilai Menkeu Sri Mulyani tak perlu dicopot.
Pimpinan Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) RI murka ke Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati karena telah memotong anggaran MPR dan kerap tak datang rapat.
Lembaga MPR meminta agar Presiden Jokowi mempertimbangkan untuk mengganti Menkeu Sri Mulyani. Demokrat menilai alasan MPR meminta Menkeu Sri Mulyani klise.