Presiden Prabowo meresmikan 166 Sekolah Rakyat di Banjarbaru, Kalimantan Selatan. Acara dihadiri 2000 peserta, termasuk 800 siswa dari berbagai daerah.
Indonesia berpotensi jadi raja baterai kendaraan listrik dunia dengan cadangan nikel 40-45%. Menteri ESDM Bahlil sebut nikel sebagai komponen utama baterai.
Pemerintah memberikan penghargaan atas tercapainya swasembada pangan nasional 2025. 4 di antaranya diberikan ke Bulog Sulselbar dan 3 kanca di bawahnya.
Amerika berjanji akan mengirimkan pesawat tempur B-52 milik mereka ke Timur Tengah. Militer Amerika kini mengkonfirmasi pesawat tersebut telah tiba di Timteng