Bhutan membuat kejutan dengan membuka pintu bagi penyanyi Ed Sheeran untuk menggelar konser. Ed Sheeran menjadi penyanyi Barat pertama yang konser di Bhutan.
Timnas Indonesia menjadi tim dengan penonton terbanyak di Kualifikasi Piala Dunia 2026, mengalahkan Irak, Jepang, dan China dengan total 325.593 penonton.
Hasil survei Litbang Kompas menunjukkan mayoritas warga Jakarta puas dengan kinerja Gubernur Jakarta Pramono Anung. Pramono bersyukur atas hasil tersebut.
Polres Probolinggo raih prestasi gemilang di Hari Bhayangkara ke-79, meraih Juara 3 di Kejuaraan Bulutangkis dan Juara 2 di Lomba Safety Riding Polda Jatim.
Kiper Timnas Indonesia Maarten Paes akan absen saat duel dengan Timnas China. Pemain Dallas FC itu menyesali kartu kuning saat Skuad Garuda melawan Arab Saudi.