Veven Sp Wardhana: Tayangan Infotainment Hanya Asal Jadi
Belakangan ini kontroversi tayangan infotainment semakin memanas. Pengamat pertelevisian Veven Sp Wardhana mengatakan, karena harus mengikuti tenggat dan berbagi tuntutan, alhasil banyak tayangan yang hanya asal jadi.
Kamis, 26 Agu 2004 03:06 WIB







































