detikNews
Mahfud Md Ajukan Permohonan Nonaktif dari Parampara Praja DIY
Menko Polhukam Mahfud Md menghadap Gubernur DIY Sultan HB X di Kepatihan hari ini. Kedatangannya untuk mengajukan permohonan nonaktif dari Parampara Praja DIY.
Senin, 28 Okt 2019 15:00 WIB







































