detikNews
Berkas AS dan BW Lengkap, Kejagung Kembali Surati Penyidik Bareskrim
Kejagung telah mengirimkan P 21A ke penyidik Bareskrim Polri. Berkas perkara atas nama terdakwa Abraham Samad (AS) dan Bambang Widjojanto (BW) telah lengkap.
Rabu, 02 Sep 2015 18:41 WIB







































