detikNews
Megaphone Pendemo JK Dirampas Polisi
Aksi demonstrasi 30 mahasiswa dari Fron Perjuangan Rakyat (FPR) terkait kedatangan Jusuf Kalla ke ITB, di depan gerbang Sasana Budaya Ganesha (Sabuga), Senin (2/3/2009) diwarnai aksi dorong.
Senin, 02 Mar 2009 10:40 WIB







































