detikNews
"Trio SBY" Siapkan Kejutan untuk Pelantikan Ruhut Sitompul
Trio SBY yang terdiri dari Syarifuddin Suding, Bambang Soesatyo, dan Ahmad Yani menolak penunjukkan Ruhut sebagai Ketua Komisi III. Mereka pun menyiapkan kejutan saat pelantikan.
Selasa, 24 Sep 2013 10:09 WIB







































