Virus Hendra jadi perhatian usai ilmuwan Australia mendeteksinya di kelelawar. Vaksin untuk virus Hendra sudah tersedia, hanya saja bukan untuk manusia.
Daop 7 Madiun menolak 1.248 keberangkatan calon penumpang. Itu karena calon penumpang tidak bisa memenuhi persyaratan protokol kesehatan yang telah ditentukan.
Pemprov Bali bakal melakukan vaksinasi terhadap ternak, khususnya sapi. Hal itu menyusul ditemukannya ternak terjangkit penyakit mulut dan kuku (PMK) di Bali.