Timnas Indonesia U-23 bersiap hadapi Thailand di semifinal Piala AFF U-23 2025. Kakang Rudianto jadi andalan dengan performa impresif. Dukung Garuda Muda!
Timnas Indonesia U-22 hadapi Myanmar di SEA Games 2025. Kemenangan wajib untuk harapan lolos, meski nasib juga bergantung pada laga Vietnam vs Malaysia.
MU meraih kemenangan kedua secara beruntun di musim ini usai membungkam Liverpool. Senne Lammens berharap hasil itu menjadi momentum kebangkitan Setan Merah.
PSM Makassar dan Latyr Fall resmi berpisah setelah satu musim. Klub mengucapkan terima kasih atas kontribusinya dan mendoakan sukses di klub selanjutnya.
Rodrygo merasa tidak betah di Real Madrid karena sering jadi cadangan. Ia ingin tahu rencana pelatih baru Xabi Alonso sebelum memutuskan masa depannya.