detikNews
Kelud & Satrio Piningit
Gunung Kelud meletus. Di balik duka melihat saudara-saudara kita panik mengungsi, terbetik sebuah harapan membaca tanda. Bakal datang pemimpin baru berwatak ksatria atau menyerupai pendeta. Mirip Jayabaya yang sidik paningale meramal zaman hari depan, atau Tunggul Wulung yang berani menjaga kedaulatan negeri.
Jumat, 14 Feb 2014 20:48 WIB







































