detikFinance
Laks akan Pecat Direksi Pertamina
Meneg BUMN Laksamana Sukardi menegaskan tak segan-segan memecat direksi Pertamina jika terbukti Goldman Sachs terlibat dalam memenangkan Frontline dalam tender tanker.
Jumat, 25 Jun 2004 18:00 WIB







































