detikHealth
Jalani 10 Terapi Kesuburan dalam 10 Tahun, Anna Akhirnya Punya Bayi
Anna Binks tak kunjung dikaruniai anak hingga ia harus menjalani 10 terapi kesuburan selama 10 tahun. Di ujung penantiannya itulah ia berhasil hamil dan melahirkan anak perempuan.
Selasa, 09 Jul 2013 06:56 WIB







































