Sejumlah penelitian mengatakan lebih banyak pria meninggal karena Covid-19 daripada perempuan di seluruh dunia. Tapi tren yang berbeda terlihat di India.
Kasus positif COVID-19 belum mereda. Menurut WHO jumlah orang yang terinfeksi virus Corona hampir menembus angka 15,8 juta kasus per Minggu (26/7/2020).
Dari bursa domestik, IHSG hari ini berpeluang untuk melanjutkan penguatan tipis kemarin seiring dengan kenaikan yang dialami hampir seluruh bursa-bursa global.
Keganasan virus Corona di Amerika Serikat terus merenggut banyak nyawa. Bahkan dalam sehari, lebih dari 2.700 orang meninggal karena virus mematikan tersebut.