detikFinance
Tak Terpengaruh Selasar Ambruk, Saham LCKM Melesat 50%
Saham yang tercatat dengan kode perdagangan LCKM tersebut langsung melesat Rp 104 atau 50% menuju Rp 312 dari harga penawaran saham sebesar Rp 208.
Selasa, 16 Jan 2018 09:33 WIB







































