Pemerintah Prancis telah mengerahkan sekitar 1.400 tentaranya ke Mali untuk memerangi para militan di negeri Afrika Barat itu. Jumlah tersebut akan meningkat menjadi 2.500 tentara nantinya.
Sebanyak 750 tentara Prancis bergabung dengan tentara Mali untuk melawan pasukan separatis Islamis. Jumlah tersebut, menurut Presiden Prancis Francois Hollande, masih akan bertambah lagi.
Kelompok separatis Islamis di Mali bersumpah akan membalas serangan militer Prancis di negaranya. Serangan balasan tersebut akan dilakukan di tanah air Prancis.
Dewan Keamanan PBB akan menggelar sidang khusus membahas konflik di Mali. Sidang ini digagas oleh Prancis yang juga mengerahkan militernya membantu tentara Mali melawan separatis.
Dari nama-nama klub besar yang memburu Radamel Falcao, Paris St. Germain termasuk salah satunya. Striker Atletico Madrid itu pun mengaku tertarik untuk melanjutkan kariernya di Liga Prancis.
Newcastle United bergerak cepat untuk mendatangkan pengganti Demba Ba. Adalah striker Prancis yang memperkuat Olympique Marseille, Loic Remy, yang selangkah lagi berseragam The Magpies.