Berakhir sudah aksi tujuh maling gula ini. Mereka menggarong gula rafinasi yang hendak dikirim ke tujuan. Pelakunya adalah sopir, kuli angkut, dan penadah.
Tri Rismaharini akan memasuki purna tugas sebagai wali kota Surabaya pada 28 September 2015. Bagaimana kegiatan di akhir masa jabatannya? Risma bisa santai?
Pelindo III menambah empat alat bongkar muat untuk dua terminalnya. Tambahan alat ini untuk menekan dwelling time, waiting time dan mengefisienkan logistik.
Mahasiswa di tiga kampus milik Yayasan Aldiana yang dinonaktifkan oleh Kementerian Riset Teknologi dan Pendidikan Tinggi angkat bicara. Apa kata mereka?