detikSport
Alonso Berharap Ferrari Akan Tampil Lebih Oke dari Sebelumnya
Berkat hasil di GP Inggris Raya lalu Fernando Alonso memang berhasil memotong jarak dari Sebastian Vettel. Tetapi karena itu diraih lewat penampilan yang kurang oke, Alonso pun berharap Ferrari bisa tampil lebih baik.
Jumat, 05 Jul 2013 07:29 WIB







































