Kehadiran Puan Maharani di Peluncuran Kopdes Merah Putih disambut oleh Bupati Klaten Hamenang Wajar Ismoyo dan Wakil Bupati Klaten Beny Indra Ardhianto.
Pemkab Lamongan dipimpin Bupati Yuhronur Efendi meraih Anugerah Program Inovasi Pembangunan Terpuji 2025 untuk peningkatan akses pendidikan melalui Perintis.
Menteri Kehutanan (Menhut) Raja Juli Antoni mendapat detikcom Awards 2025 untuk kategori 'Tokoh Pendorong Perhutanan Sosial untuk Kesejahteraan Rakyat'.
Polres Kediri melaksanakan panen raya jagung serentak di Desa Sumberejo, mendukung swasembada pangan. Kapolres membantu dan menyerahkan bantuan kepada petani.