Satpol PP Tangsel telah menemukan 'manusia silver' yang membawa bayi saat mengamen di Pamulang, Tangsel. Ibu dan bayinya itu kini dibawa ke dinsos setempat.
Anggota Komisi III DPR RI Arteria Dahlan mengungkapkan sosok 'preman Medan' yang mendorong mediasi dirinya dengan Anggiat Pasaribu soal cekcok di Bandara.