detikNews
Kasus Cikeusik Dilaporkan ke Dewan HAM PBB 10 Maret
Kasus kekerasan yang menimpa pengikut Ahmadiyah di Cikeusik, Pandeglang, Banten, akan diboyong ke Dewan HAM PBB. HRWG akan melaporkannya pada 10 Maret 2011 mendatang.
Senin, 07 Mar 2011 17:23 WIB







































