detikInet
Free Fire Nusantara Series #2 Dimulai, Penentuan Lolos FFWS Indonesia
Garena mengumumkan Free Fire Nusantara Series (FFNS) #2 dimulai. Rangkaian pertandingannya menjadi penentu bagi tim yang lolos ke FFWS Indonesia 2024 Spring.
Jumat, 26 Jan 2024 11:48 WIB