detikNews
Dipasangi Tower Emergency, 3 Kabupaten di Jateng Diterangi Listrik Lagi
PLN menyebut distribusi suplai listrik yang sebelumnya sempat terganggu akibat tower SUTT PLN di Rembang roboh, sudah kembali normal pada Kamis (27/2) malam.
Jumat, 28 Feb 2020 09:24 WIB