Diaz Hendropriyono mengapresiasi langkah Prabowo memberi amnesti ke Hasto dan abolisi untuk Tom Lembong. Ia menegaskan pentingnya persatuan-stabilitas politik.
Prabowo Subianto bertolak ke Kuala Lumpur, Malaysia, via Lanud Halim Perdanakusuma, Jakarta, untuk menghadiri Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Ke-47 ASEAN 2025.
Presiden Prabowo me-reshuffle Budi Gunawan dan Hendrar Prihadi. PDIP tidak mempermasalahkan keputusan ini, menegaskan posisi mereka sebagai partai penyeimbang.