Pedemo menyuarakan desakan agar Kepala BPN Syafrian Hiwawan mundur. Mereka meluapkan kekecewaannya dengan membakar ban lantaran tak berhasil menemui Syafrian.
Belasan orang luka-luka dalam bentrokan di Jalur Gaza dan Tepi Barat yang melakukan protes atas Donald Trump yang mengakui Yerusalem sebagai ibukota Israel.
Sejumlah elemen akan demo di depan kantor Kedubes AS di Jl Medan Merdeka Selatan, Jakpus. Lalu lintas di sekitar kawasan akan dialihkan jika terjadi kepadatan.
Aparat Mesir masih menahan seorang mahasiswa Indonesia dan mendeportasi empat lainnya dengan alasan 'keamanan nasional' namun tanpa penjelasan lebih lanjut.
Di Indonesia, apatisme generasi milenial terhadap politik tak lepas dari persepsi bahwa politik itu kotor. Politisi punya tanggung jawab memberikan edukasi.