Militer Israel mengklaim telah menemukan jenazah pemimpin Hamas, Mohammed Sinwar, di terowongan bawah tanah di bawah sebuah rumah sakit di Gaza bagian selatan.
Presiden Trump mengumumkan Israel dan Iran sepakat gencatan senjata bertahap dalam 24 jam. Iran akan mulai lebih dulu dan Israel bergabung 12 jam setelahnya.
Motorola meluncurkan Moto G86 Power 5G. Smartphone ini dijagokan sebagai pilihan cerdas untuk performa multitasking dan gaming mulus dibantu baterai besar.