detikNews
Jakarta Dapat Opini WDP dari BPK, Gerindra DKI: Itu Koreksi Buat Kita
SIkap Gubernur Jakarta Ahok yang 'protes' atas opini wajar dengan pengecualian yang disematkan BPK ke Pemerintahan Provinsi DKI disayangkan oleh Gerindra.
Kamis, 09 Jul 2015 13:40 WIB







































