"Banjir Jakarta kemarin tidak separah banjir wilayah lain. Kalau mau class action ayo ke Presiden," kata Sekretaris Fraksi Gerindra DPRD DKI Jakarta Purwanto.
Virus corona yang merebak di China berasal dari pasar hewan liar yang ada di Kota Wuhan. Bagaimana pencegahan di pasar Tomohon yang juga jual hewan liar?
Pihak pegawai PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk memberi penjelasan terkait insiden 'penahanan' penumpang pada penerbangan Cengkareng-Bali beberapa waktu lalu.
Keracunan makanan bisa disebabkan beberapa hal. Seperti kasus keracunan makanan parah yang menewaskan ratusan orang di Inggris hingga Amerika Serikat ini.
Tepat pada tanggal ini, pada 1992 lalu pemerintah Amerika Serikat meminta pada para dokter ahli bedah untuk menghentikan penggunaan implan silikon payudara.