detikNews
Imigrasi Cegah 2 ASN Ditjen Pajak ke Luar Negeri Terkait Kasus di KPK
Imigrasi melakukan pencegahan ke luar negeri terhadap dua ASN Ditjen Pajak Kemenkeu. Pencegahan ke luar negeri itu merupakan permintaan dari pihak KPK.
Kamis, 04 Mar 2021 15:54 WIB







































