detikFinance
Kadin Usul Pembentukan Dewan Pemasaran Nasional
Ketua Kadin Indonesia MS Hidayat mengusulkan dibentuknya Dewan Pemasaran Nasional untuk mengkoordinasi seluruh aktivitas perdagangan juga mencari pasar baru bagi produk-produk di Indonesia.
Kamis, 27 Agu 2009 12:10 WIB







































