detikNews
Ratusan Siswa SMA Yake Konvoi Antar Jenazah Deny ke Pemakaman
Deny Januar (17), siswa SMA yang tewas akibat tawuran di Manggarai, Jakarta Selatan, Rabu (26/9) kemarin dimakamkan di TPU Menteng Pulo. Jenazah remaja tersebut diantar konvoi ratusan siswa SMA Yake.
Kamis, 27 Sep 2012 10:27 WIB







































