detikNews
Merpati Tergelincir, Penerbangan di Bandara Kupang Delay
Pesawat Merpati MA 60 dengan register PK-MZJ tergelincir setelah gagal take off dari Bandara El Tari, Kupang, Nusa Tenggara Timur (NTT). Dampaknya, sejumlah penerbangan dari bandara tersebut mengalami penundaan (delay).
Sabtu, 19 Feb 2011 06:56 WIB







































