detikNews
Polisi Razia Terminal Pulogadung, Cari Penumpang Bersenjata
Selain di Pelabuhan Tanjung Priok, razia penumpang untuk tujuan Indonesia Timur juga dilakukan di Terminal Pulogadung. Setiap penumpang tujuan Semarang dan Surabaya diperiksa ketat.
Kamis, 15 Sep 2011 00:31 WIB







































