detikNews
Menteri Basuki: Pekerjaan Berat Infrastruktur Setop Sementara
Menteri PUPUR Basuki Hadimuljono memerintahkan seluruh pekerjaan berat infrastruktur dihentikan sementara pasca ambruk tiang girder tol Becakayu, Jakarta Timur.
Selasa, 20 Feb 2018 11:17 WIB







































