Sepakbola
MU Ditahan Imbang Tottenham 2-2
Duel sengit terjadi dalam laga lanjutan Liga Primer Inggris antara MU melawan Tottenham di Old Trafford. Laga berakhir sama kuat dengan skor 2-2.
Senin, 15 Jan 2024 02:43 WIB







































