detikNews
Jika Ditemukan Total Loss, B 737-300 Akan Digunting-gunting
Menggunting kertas sudah biasa, bagaimana dengan menggunting pesawat terbang? Hal ini akan dilakukan jika otoritas yang berwenang menemukan ketidakberesan yang di pesawat Boeing 737-300.
Kamis, 22 Feb 2007 12:01 WIB







































