Aliran dana asing diperkirakan akan masuk ke negara yang mulai reda wabah Corona seiring kerusuhan di Amerika Serikat. Indonesia bisa memanfaatkan peluang ini.
Nilai tukar rupiah terhadap dolar AS terus mengalami penguatan. Hingga hari ini dolar melemah meninggalkan level Rp 14.000 dan masuk ke posisi Rp 13.000an.
District 1 Meikarta, diubah lahan parkirnya menjadi lokasi nonton bioskop atau 'drive thru dine in'. Pengubahan lahan parkir itu juga dilakukan mulai hari ini.
Dolar AS yang sempat melemah hingga level Rp 13.900-an kini kembali lagi di atas level Rp 14.000-an, bahkan sudah menyentuh level di atas Rp 14.200-an.
Pelaku wisata Blitar Raya meluncurkan program Gress. Program ini merupakan gerakan rekondisi ekonomi, sosial dan spiritual sebagai spirit menghadapi new normal.