Fotografer senior di Surabaya, Trisnadi Marjan meluncurkan buku berjudul Ibu. Buku ini dipersembahkan ke Gubernur Khofifah atas dedikasinya jadi pemimpin.
Bupati Sidoarjo dorong organisasi PMII jadi agen anti intoleransi sekaligus berkontribusi pembangunan daerah. Selain itu diharapkan menggerakkan sektor ekonomi.
Bupati Sidoarjo Ahmad Muhdlor Ali menawarkan peluang kerjasama pengelolaan air bersih di 2 titik. Pertama, di Kecamatan Waru dan Taman. Kedua, di Sidoarjo Barat
Rumah Rais Aam PBNU KH Miftachul Akhyar di Surabaya mendapat penjagaan banser. Penjagaan ini mengantisipasi hal-hal yang tidak diinginkan jelang Muktamar NU.