detikNews
Kemenhub: AirAsia QZ8501 Hilang di Antara Tanjung Pandan dan Pontianak
Pesawat Airbus dari maskapai penerbangan AirAsia dinyatakan hilang kontak pukul 06.17 WIB. Pesawat dengan nomor penerbangan QZ8501 itu hilang kontak saat berada di antara Tanjung Pandan dan Pontianak.
Minggu, 28 Des 2014 12:29 WIB







































