Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump bilang sudah ada pembeli untuk TikTok. Namun, Trump bilang masih perlu persetujuan dari Presiden China Xi Jinping.
Presiden AS Donald Trump dan Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky bertemu di AS merundingkan kesepakatan damai Rusia. Trump buka peluang pertemuan trilateral.
Gugatan pencemaran nama baik yang diajukan Drake terhadap Universal Music Group (UMG) atas lagu ‘Not Like Us’ milik Kendrick Lamar ditolak hakim federal AS.
Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump telah mengirimkan surat kepada Presiden RI Prabowo Subianto mengenai penetapan tarif untuk Indonesia 32%. Ini isinya.