Pemerintah memutuskan perpanjangan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) hingga 8 Februari 2021 mengingat masih tingginya penularan virus Corona.
Polisi menyetop penyelidikan soal Raffi Ahmad pesta usai divaksinasi Corona. Polisi menilai tidak ada pelanggaran pidana yang terjadi di pesta pengusaha itu.
Pemerintah memutuskan perpanjangan pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) hingga 8 Februari 2021. Ada yang baru dari perpanjangan PPKM ini.
PPKM pulau Jawa-Bali resmi diperpanjang hingga 8 Februari. Jadwal operasi mal dan restoran kini dibuka hingga jam 8 malam, ini sederet aturan yang berlaku.
Anies Baswedan menghapus denda progresif bagi pelanggar aturan PSBB. PDIP DKI Jakarta menyinggung proses Perda Nomor 2 Tahun 2020 tentang penanganan COVID-19.
Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan, menghapus denda progresif bagi pelanggar PSBB. Fraksi PAN DPRD DKI Jakarta mengingatkan agar tak sering mengganti aturan.