Gara-gara Kepala Ikan Asin, Mbah Rohayah Nyaris Celaka
Mbah Rohayah (66) nyaris celaka. Gara-gara kepala ikan asin nyangkut di tenggorokannya, dia kesakitan dan dilarikan ke rumah sakit.
Selasa, 29 Mei 2007 15:00 WIB







































