Sri Paus ingin menggandeng pemerintah dan pemuka Syiah untuk merajut damai. Misinya adalah menyelamatkan komunitas Kristen yang terancam punah oleh persekusi.
PM Australia Scott Morrison mengatakan rencana pertemuan dengan Joe Biden beserta pemimpin India-Jepang akan mendiskusikan stabilitas di kawasan Indo-Pasifik.
Palestina dan Liga Arab kutuk pembukaan kantor diplomatik Republik Ceko di Yerusalem mengatakan keputusan Ceko itu sebagai pelanggaran hukum internasional.
Presiden Turki, Recep Tayyip Erdogan, berbicara via panggilan video dengan Presiden Prancis, Emmanuel Macron, untuk pertama kalinya sejak September tahun lalu.
Pernikahan di depan mata berubah jadi prahara. Calon suami memergoki calon istrinya tengah selingkuh. Namun calon istri melaporkan balik calon suaminya.
Kepolisian India menahan lebih dari 150 pengungsi Rohingya yang tinggal ilegal di Jammu dan Kashmir. Pengungsi Rohingya lainnya takut dideportasi ke Myanmar.