Meski Pemilu 2024 masih hitungan tahun lagi, Golkar sudah memasang target tinggi. Golkar bertekad Pemilu 2024 mengulang kejayaan mereka pada Pemilu 2004.
Ketua KPK Firli Bahuri buka suara soal banyaknya kritik yang dialamatkan ke lembaganya terkait menggelar raker di hotel bintang 5 Sheraton Mustika Yogyakarta.
"Seharusnya kalau sudah ada fasilitas yang dimiliki oleh KPK tidak perlu KPK menggunakan fasilitas lain yang harus menggunakan biaya," ujar Peneliti Pukat UGM.