detikInet
Produsen BlackBerry Bantah Menyerah
Research in Motion mengaku akan lebih fokus menggarap bisnis enterprise. Namun bukan berarti hal ini akan membuat produsen BlackBerry itu meninggalkan sektor konsumer dan menyerah dari iPhone serta Android.
Senin, 02 Apr 2012 16:39 WIB







































