Sepakbola
Casillas Nilai Madrid Layak Menang
Real Madrid cuma mampu bermain imbang dengan Valencia di laga perdana La Liga musim ini. Kapten Los Blancos Iker Casillas menyebut timnya seharusnya menang jika dilihat dari dominasi sepanjang 90 menit laga.
Senin, 20 Agu 2012 05:05 WIB







































