detikSport
Kento Momota 'Cuek' Sama Viktor Axelsen
Kento Momota ogah terlalu ambil pusing soal posisinya yang terancam oleh Viktor Axelsen. Ia mau fokus memetik hasil maksimal dari pertandingan ke pertandingan.
Sabtu, 13 Nov 2021 18:50 WIB